MPLS SMKN Ihya’Ulumudin Banyuwangi Wujudkan Profil Pancasila di Era Kurikulum Merdeka

by -254 Views
Wartawan: Hari Purnomo
Editor: Herry W. Sulaksono

Banyuwangi, seblang.com – SMKN Ihya’Ulumudin Desa Padang Kecamatan Singonjuruh Banyuwangi mulai Senin (17-21/7/23) menggelar Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) bagi siswa baru.

Tahun ajaran 2023/2024 ini sebanyak 514 peserta mengikuti MPLS yang berasal dari siswa baru. Ratusan siswa itu tampak semangat dengan nuansa lingkungan baru serta wajah teman – teman baru, Kamis(20/7/23)

Kepala SMKN Ihya’Ulumudin Moh.Maliki mengaku bersyukur karena antusias masyatakat sangat tinggi dengan memilih sekolah SMKN Ihya’ ulumudin dari tahun ke tahun mendapat pilihan yang tinggi dari masyarakat.

“Ada 514 siswa baru selama empat hari ini mengikuti kegiatan masa pengenalan lingkungan sekolah di SMKN Ihya’ulumudin,” ucapnya.

Maliki dalam sambutanya mengucapkan selamat datang dan bergabung menjadi keluarga besar SMKN Ihya’ Ulumudin

iklan warung gazebo