Gaduh Produk Minyak Kita Komisi II DPRD Banyuwangi Gelar Sidak ke Grosir dan Pasar Tradisional

by -96 Views
Wartawan: Nurhadi
Editor: Herry W. Sulaksono
Emy Wahyuni, Ketua Komisi 2 DPRD Banyuwangi bersama anggota dewan lain saat melakukan pengecekan volume Minyak Kita

Selanjutnya anggota dewan melakukan sidak di dua toko sembako mendapat bukti produk Minyak Kita dari dua perusahaan berbeda. “Setelah kami cek dan ditakar literanya tepat dan tidak kurang,” tambah Emy Wahyuni.

Dengan hasil temuan dari sidak yang dilakukan di lapangan Politisi Partai Demokrat tersebut berharap masyarakat Banyuwangi bisa lebih tenang dan tidak resah lagi. Sebab, volume Minyak Kita yang beredar di pasar Banyuwangi sesuai dengan takaran.

“Kami pastikan konsumen aman dan tidak tertipu oleh perusahaan yang mengakali literannya,”kata Emy

Sedangkan harga Minyak Kita kemasan satu di Banyuwangi saat ini berkisar Rp. 15.800 hingga Rp. 18.000. ” Kami juga telah berkoordinasi dengan Dinas Koperasi Usaha Mikro dan Perdagangan setempat terkait ketersediaan bahan pokok menjelang Lebaran,” tutupnya.//////////

iklan warung gazebo