Antrean Kendaraan di Pelabuhan Ketapang Mengular hingga 1,5 Kilometer

by -2215 Views
Wartawan: Teguh Prayitno
Editor: Herry W. Sulaksono

“Jadi ada arus balik liburan,” kata Iptu Heru kepada seblang.com.

Tak hanya itu, lanjut Iptu Heru, antrean panjang kendaraan tersebut diperparah oleh faktor cuaca yang akhir-akhir ini kurang mendukung untuk pelayaran, sehingga proses bongkar muat  agak terhambat.

“Apalagi ada dermaga Ponton di Pelabuhan Gilimanuk Bali yang tengah diperbaiki, sehingga dermaga di Pelabuhan Ketapang juga tidak dapat dioperasikan,” imbuhnya./////

iklan warung gazebo