Skip to content
Seblang.com
  •  
  • Search
  • Berita Utama
  • Peristiwa
  • Pemerintahan
  • Politik
  • Hukum & Kriminal
  • Sosial Ekonomi
  • Kesehatan
  • Opini
  • Kesehatan
  • Otomotif
  • Hotel, Kuliner dan Pariwisata
  • Lifestyle
  • Jakarta
  • Jawa Timur
    • Banyuwangi
    • Malang
    • Situbondo
    • Surabaya
    • Blitar
    • Pasuruan
    • Mojokerto
    • Sidoarjo
    • Jember
    • Kota Blitar
    • Madiun
    • Gresik
    • Tulungagung
    • Probolinggo
    • Ngawi
    • Kabupaten Malang
    • Situbondo
    • Ponorogo
  • Olahraga
iklan kokoon
Home » Berita » Viral di Medsos! Curhatan Kekecewaan Wali Murid Gegara Anaknya Dikeluarkan dari SMPN 2 Dagangan Madiun usai MPLS

Viral di Medsos! Curhatan Kekecewaan Wali Murid Gegara Anaknya Dikeluarkan dari SMPN 2 Dagangan Madiun usai MPLS

July 23, 2025 18:31July 24, 2025 08:23by Teguh Prayitno-257 Views
Wartawan: Puguh Setiawan
Editor: Herry W Sulaksono

Madiun, seblang.com – Seorang wali murid mengungkapkan kekecewaannya terhadap SMPN 2 Dagangan, Kabupaten Madiun, melalui unggahan di grup Facebook Info Kec. Dagangan. Ia mengaku anaknya dikeluarkan dari sekolah setelah mengikuti Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) selama satu minggu.

Akun Facebook bernama Winanta menulis bahwa anaknya telah mendaftar secara online dan offline, dinyatakan diterima, bahkan sudah mengikuti MPLS dan kegiatan belajar mengajar selama lebih dari satu minggu.



Namun, secara tiba-tiba pihak sekolah mengirim surat pemberitahuan bahwa anaknya tidak terdaftar sebagai siswa dan meminta untuk mencari sekolah lain.

Unggahan tersebut langsung memicu berbagai reaksi dari warganet. Banyak yang menyarankan agar permasalahan ini dilaporkan ke Dinas Pendidikan.

“Laporkan ke Dinas Pendidikan, Bu, dan kumpulkan bukti-bukti dulu,” tulis akun Andi Prayitno.

Akun Adreyo juga memberikan komentar bernuansa hukum. “Kalau secara online sudah dinyatakan diterima dan sudah melakukan daftar ulang maka secara hukum sudah diterima di sekolah tersebut. Harus berani mendebatkan hal ini dengan menunjukkan bukti. Kalau masih bersikeras, laporkan ke Dinas Pendidikan setempat.”

Next page

iklan warung gazebo

Pages: 1 2
Tagged Disdik Madiun dugaan kecurangan sekolah masalah pendidikan Madiun MPLS SMP pendidikan gratis PPDB 2025 siswa dikeluarkan SMPN 2 Dagangan viral Facebook Madiun wali murid kecewa
Postingan Terkait
  • Pemkab Banyuwangi Siapkan 7 Hektare Lahan untuk Sekolah Rakyat Permanen Segera Dibangun
  • Air Mata Bahagia Sambut Mensos Gus Ipul di Sekolah Rakyat Banyuwangi
  • Sekolah Rakyat Resmi Dibuka di Muncar, 73 Anak Kurang Mampu Dapat Pendidikan Gratis
  • Pelukan Haru Bupati Ipuk untuk Bocah Sekolah Rakyat Banyuwangi yang Rindu Ibunya
  • Penuhi Syarat Kelayakan, Banyuwangi Siap Gelar Sekolah Rakyat
by Teguh Prayitno
  • Follow Us On

Post navigation

Previous post Pemkab Banyuwangi dan TNI Resmi Buka TMMD ke-125: Sinergi Gotong Royong Bangun Desa
Next post Rehabilitasi Ruang Kelas Di SMPN 2 Mojoanyar Mojokerto

Baca Juga

  • LDKS SMKN 2025 Banyuwangi Cetak Pemimpin Muda Berkarakter dan Kompeten
  • Tim Basket SMPN 1 Banyuwangi Raih Double Winner di Pensil Fast 2025 Jember
  • HUT ke-80 TNI, RS Mata Situbondo Tegaskan Sinergi dan Dukung Program TNI Prima Indonesia Maju
  • Polisi Situbondo Bagikan Paket Makanan untuk Ojek Online, Ajak Jaga Kamtibmas
  • Program Banyuwangi Berbagi yang Digagas Bupati Ipuk Dapat Apresiasi Mensos

#TrendingTopic

  • Kecam Aksi Brutal Bahar Smith Cs, GP Ansor Madiun Desak Polisi Tangkap Para Pela…
    In Berita, Hukum & Kriminal
  • Atlet Sanggar Seni Taruna Krida Manggala Madiun Sabet Juara Umum Piala Panglima …
    In Berita, Hiburan & Olahraga, Peristiwa
  • Kecewa, Petani Tomat Kare Madiun Antar Hasil Panen ke Kantor Bupati
    In Berita, Headline, Pertanian, Sosial Ekonomi
  • Tim Basket Putra-Putri SMPN 1 Banyuwangi Lolos Final Pensil Fast 2025 di Jember
    In Berita, Hiburan & Olahraga, Peristiwa
  • Pengepul Kelapa di Banyuwangi Disabet Celurit Saat Hadang Maling
    In Berita, Headline, Hukum & Kriminal, Kamtibmas, Peristiwa
  • Interaksi Humanis Bupati Situbondo Bantu Pulihkan Trauma Anak Korban Gempa
    In Bencana, Berita, Headline, Peristiwa
  • Kontras! DPRD Madiun Terima Tunjangan Puluhan Juta, Warga Miskin Hanya Bisa Pasr…
    In Berita, Headline, Pemerintahan, Peristiwa, Sosial Ekonomi

Topik Populer

  • Banyuwangi
  • Jawa Timur
  • Situbondo
  • Mojokerto
  • Malang
  • Surabaya
  • Jakarta
  • Polresta Banyuwangi

Baca Juga

  • Mensos Kumpulkan Camat hingga Kades di Banyuwangi, Minta Kawal Digitalisasi Bansos
  • Pemkab Banyuwangi Siapkan 7 Hektare Lahan untuk Sekolah Rakyat Permanen Segera Dibangun
  • Bupati Ipuk Jadi Motor Sukses Uji Coba Bansos Digital di Banyuwangi, Mensos: Tidak Salah Pilih
  • Dongkrak Omzet Digital, Kecamatan Situbondo Luncurkan Program “Klinik UMKM 116”
  • Para Menteri dan 20 Lembaga Negara Turun ke Banyuwangi, Matangkan Program Bansos Digital
  • Gerak Cepat Kelurahan Penganjuran Banyuwangi Bantu Perbaiki Rumah Warga yang Roboh Akibat Hujan Dera…
  • Fiskal Situbondo 2026 Tertekan, DPRD dan Pemkab Sepakat Efisiensi: Prioritas Pendidikan, Kesehatan, …
  • Sejumlah Menteri Tinjau Uji Coba Digitalisasi Bansos di Banyuwangi

@ Copyright PT Seblang Multimedia 2023
  • Redaksi
  • About Me
  • Disclaimer
  • Pedoman Media Siber
  • Kode Etik Internal Seblang.com