Kalapas Banyuwangi Sosialisasikan Perubahan Layanan Selama Bulan Ramadhan kepada Keluarga Warga Binaan

by -710 Views
Wartawan: Hari Purnomo
Editor: Herry W. Sulaksono

Selain itu, Agus mengingatkan pengunjung untuk memperhatikan ketentuan yang berlaku, termasuk batasan barang bawaan dan larangan membawa barang terlarang seperti handphone dan narkotika. “Jika ada yang terbukti berupaya menyelundupkan barang terlarang, akan kami lakukan penindakan sesuai dengan aturan yang berlaku,” tegasnya.

Dengan sosialisasi ini diharapkan keluarga Warga Binaan dapat memahami dan mengikuti perubahan layanan yang ada selama bulan Ramadhan demi terciptanya kondusifitas dalam pelaksanaan tugas di Lembaga Pemasyarakatan Banyuwangi.

iklan warung gazebo